Konseling Psikologi Individual (Alfred Adler)

 Hakekat Manusia Adler berpendapat bahwa manusia pertama-tama dimotivasikan oleh dorongan-dorongan sosial. Menurut Adler manusia pada dasarnya adalah mahluk sosial. mereka menghubungkan dirinya dengan orang lain, ikut dalam kegiatan-kegiatan kerja sama sosial, menempatkan kesejahteraan sosial diatas kepentingan diri sendiri dan mengembangkan gaya hidup yang mengutamakan orientasi sosial. Calvin S. Hall dan Gardner dalam A. Supratiknya (1993:241) Manusia tidak semata-mata bertujuan...

Konseling Psikoanalisis Klasik (Sigmund Freud)

1. Hakekat Manusia Menurut Freud Manusia pada dasarnya ditentukan oleh energi psikis dan pengalaman-pengalaman dini Manusia sebagai homo valens dengan berbagai dorongan dan keinginan Motif-motif dan konflik tak sadar adalah sentral dalam tingkah laku sekarang Manusia didorong oleh dorongan seksual agresif Perkembangan dini penting karena masalah-masalah kepribadian berakar pada konflik-konflik masa kanak-kanak yang direpresi.   2.Perkembangan Kepribadian...

Hambatan-hambatan dalam Mewujudkan Hubungan dalam Konseling

  Ada beberapa hal yang menjadi penghambat dalam dalam Mewujudkan Hubungan dalam Konseling diantaranya:   Transference; mengacu kepada perasaan apapun yang dinyatakan atau dirasakan klien (cinta, benci, marah, ketergantungan) terhada konselor, baik berupa reaksi rasional terhadap kepribadian konselor ataupun proyeksi terhadap tingkah laku awal dan sikap-sikap selanjutnya konselor. Penyebab terjadinya transference adalah konselor mampu memahami klien lebih dari klien memahami d...

Proses Konseling dan Psikoterapi

/* Style Definitions */ table.MsoNormalTable {mso-style-name:"Table Normal"; mso-tstyle-rowband-size:0; mso-tstyle-colband-size:0; mso-style-noshow:yes; mso-style-priority:99; mso-style-qform...

Total Posts: 6